SATUAN LAYANAN PENDUKUNG
A. Topik : Pengumpulan data melalui Sosiometri
B. Bidang bimbingan
: Pribadi - Sosial
C. Jenis layanan : Himpunan Data
D. Tujuan layanan :
Umum : Untuk
mengetahui data mengenai pribadi siswa
Khusus : Agar dapat mengetahui gambaran hubungan siswa dengan teman-temannya di kelas
E. Sasaran layanan : Siswa kelas X, XI, XII
F. Hari/ tanggal :
G. Tempat/ waktu : Kelas , 1 X 45 menit
H. Media : Format isian Sosiometri
I. Metode : Mengisi format yg sudah
disediakan
K. Pihak-pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan layanan dan peranan
masing-masing :
-
Konselor
sekolah : pelaksana kegiatan layanan pendukung ini
L.
Alat dan perlengkapan yang dipergunakan :
-
Format Sosiometri
M. Rencana evaluasi dan tindak lanjut layanan :
Setelah
siswa mengerjakan sosiometri,
Konselor merekap hasil pekerjaan siswa dengan :
1. Merekap pilihan teman siswa
2. Membuat matrik sosiometri
3. Mendapatkan gambaran utuh interaksi sosial
yang terjadi di kelas/sekolah
N.
Keterkaitan
layanan ini dengan layanan / kegiatan pendukung
Kegiatan ini dilakukan dalam rangka pengumpulan
data / himpunan data mengenai pribadi siswa.
O. Kepustakaan :
Bisri Moch. Drs. H. M. Pd, dkk. 2005. Buku Petunjuk Pelaksanaan Praktik
Pengalaman Lapangan, Bidang studi Bimbingan
Konseling.Malang :
Universitas Negeri Malang. UPT Program
Pengalaman Lapangan 2005/2006
Hidayah, Nur. Dra. M. Pd. 1998. Pemahaman Individu : Teknik non tes. Malang
Perangkat kegiatan bimbingan
konseling.
P.
Cacatan konselor
………………………………………………………………………………………………………………………………………
No comments:
Post a Comment